InformasiTeraktual
  • Beranda
  • Daerah
  • Nasional
  • Catatan Media
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Nasional
  • Catatan Media
No Result
View All Result
InformasiTeraktual
No Result
View All Result
Home jaga negeri

Ratusan Anggota TNI-Polri Mengikuti Pelatihan Tracer Covid-19

Admin Pilarberita by Admin Pilarberita
27 Juli 2021
in jaga negeri
0
Kejar Target Jokowi 1 Juta Dosis/Hari, Polri Gelar Vaksinasi Massal Covid-19
0
SHARES
10
VIEWS

GALAMEDIA – Ratusan anggota TNI-Polri dan relawan mengikuti pelatihan ‘tracer’ Covid-19 yang digagas Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Garut bertempat di sarana olahraga (SOR) Ciateul, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Senin 26 Juli 2021.

Kapolres Garut, AKBP Wirdhanto Hadicaksono, mengatakan, keterlibatan anggota TNI-Polri dalam pelatihan tracer ini untuk membantu tracing, traking dan testing yang selama ini sudah dilaksanakan petugas medis sebelumnya dengan harapan bisa menahan dan menekan laju penyebaran Covid-19.

“Ratusan anggota TNI-Polri ini memang akan diterjunkan ke lapangan untuk memperkuat dan membantu para tenaga medis masing-masing ditingkat Kecamatan dalam memberikan tretmen,traking dan tracing,” ujarnya, Senin 26 Juli 2021.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 27 Juli 2021: Akhirnya! Sumarno Bersaksi, Kejahatan Elsa Terungkap

Menurut Wirdhanto, keterlibatan anggota TNI dan Polri dalam tracer ini dituntut harus mampu memberikan pelayanan kesehatan di tempat-tempat isolasi yang telah ditentukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut lebih terkendali.

“TNI-Polri sebagai satu kesatuan Satgas Covid-19 yang harus bisa mengetahui keterbatasan sumber daya yang dimiliki Dinas Kesehatan di Garut. Dan Babinsa, Bhabinkamtibmas juga bintara remaja, relawan yang direkrut, siap ada di garis terdepan bersama tenaga kesehatan di Garut untuk bisa menahan laju penularan Covid-19,” ucapnya.

Wirdhanto memastikan, bahwa saat diterjunkan menjadi tracer, para anggota TNI-Polri dan relawan tersebut akan dilengkapi dengan alat pelindung diri (APD) lengkap dari dinas kesehatan. Selain itu, terangnya, suplemen untuk menjaga imun pun akan diberikan.

Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kabupaten Garut, Maskut Farid,  menuturkan, selama pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) darurat, angka-angka yang berkaitan dengan Covid-19 di Kabupaten Garut bagus-bagus.

“BOR (bed occupancy rate) turun, angka positif turun. Semua turun hampir 50 persen, tapi yang masih tinggi adalah positivity rate. Artinya tracing kita masih kurang bagus, jadi harusnya yang saat ada yang positif minimal 15 orang kita periksa baru 3 sampai 5 orang,” katanya.

Menurut Maskut, rendahnya angka positivity rate tersebut bisa terjadi karena adanya permasalahan di lapangan sehingga masyarakat merasa takut, atau takut dipositifkan. Sehingga akhirnya masyarakalebih memilih berbohong dan tidak mau dites. Ia pun mengaku, dengan adanya bantuan dari TNI dan Polri ini, pihaknya akan mengejar angka tersebut sehingga tracing lebih efektif lagi.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 27 Juli 2021: Sumarno dan Katrine Bersaksi, Andin Menemukan Baju yang Elsa Kubur

“Kita cari yang positif, jangan melebarkan ke mana-mana, kita langsung isolasi, ini paling efektif mudah-mudahan bisa menanggulangi yang positif,” ucapnya.

Maskut menambahkan, saat ini di Kabupaten Garut masih terdapat beberapa wilayah yang masih ada di zona merah karena menyumbang pasien Covid-19 yang cukup banyak. Ia menyebutkan, wilayah yang rawan ini di antaranya adalah Kecamatan Karangpawitan, Tarogong Kidul, Tarogong Kaler, Bungbulang, dan Pangatikan.

“Selama sepekan kemarin dari lima wilayah itu menyumbang 300 kasus baru. Jadi lokasi-lokasi tersebut yang nantinya akan menjadi fokus utama para tracer,” katanya.***

Tags: Tracer Covid-19
Admin Pilarberita

Admin Pilarberita

Related Posts

Media Hub Polri Jadi Rujukan Utama Jurnalis untuk Informasi Akurat dan Aktual
jaga negeri

Inovasi Divhumas Polri: Media Hub sebagai Pusat Data Resmi

16 April 2025
Pemudik Puji Polri, Lebaran 2025 Berjalan Lancar
jaga negeri

Kinerja Polri Bikin Mudik Lebaran 2025 Lebih Tertib, Pemudik: Terima Kasih!

8 April 2025
Korlantas Polri Siapkan Strategi Arus Balik Lebaran 2025
jaga negeri

Strategi Baru Atasi Kepadatan Arus Balik Lebaran 2025

31 Maret 2025
Next Post
TNI-Polri Awasi Aturan Makan 20 Menit, DPR Ingatkan agar Tidak Sampai Terjadi Gesekan

TNI-Polri Awasi Aturan Makan 20 Menit, DPR Ingatkan agar Tidak Sampai Terjadi Gesekan

Sinergi dengan Polri, Jasa Raharja Kembali Gelar Vaksinasi JRKu di Surabaya

Sinergi dengan Polri, Jasa Raharja Kembali Gelar Vaksinasi JRKu di Surabaya

Polri akan Bantu Awasi Jam Operasional Usaha

Polri akan Bantu Awasi Jam Operasional Usaha

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Recommended

Jaga Kamtibmas, Polsek Kediri Kota  Optimalkan Kegiatan Patroli

Jaga Kamtibmas, Polsek Kediri Kota Optimalkan Kegiatan Patroli

3 tahun ago
Polri: Belasan Teroris JAD Jadikan Wilayah Merauke Tempat Pelarian Agar Tak Terendus Densus 88

Polri: Belasan Teroris JAD Jadikan Wilayah Merauke Tempat Pelarian Agar Tak Terendus Densus 88

4 tahun ago
OPM Akui Baku Tembak: Kepala BIN Papua Kena Peluru Nyasar

OPM Akui Baku Tembak: Kepala BIN Papua Kena Peluru Nyasar

4 tahun ago
Prof. Dr. Ali Mochtar Ngabalin Tekankan Generasi Indonesia Emas yang Toleran Melalui Pendidikan Moderasi Agama

Menciptakan Generasi Indonesia Emas yang Toleran Melalui Teladan Prof. Dr. Ali Mochtar Ngabalin

6 bulan ago

Categories

  • Beranda
  • Berita Daerah
  • Berita Nasional
  • Berita Politik
  • Catatan Media
  • Daerah
  • jaga negeri
  • Kamtibmas
  • Nasional
  • Pandemi
  • Para Ahli
  • Politik
  • Tak Berkategori
  • Trending no.1 Media Sosial.
  • Vaksinasi Covid-19

Topics

Anies Baswedan Arus Lalu Lintas Arus Mudik Bansos covid-19 cukai rokok DIVHUMAS DPR Gas Air Mata GWM Fatmawati Hari Juang Polri hari kartini 2021 HUT Bhayangkara Indonesia jawa timur jokowi Kakorlantas kapolri Komjen Arif Wachyunadi Korlantas Polri KPK Lebaran 2025 Libur Nataru Moderasi Beragama Mudik Lebaran nadiem makarim Nataru 2024 Olimpiade Paris 2024 Operasi Lilin 2024 pdip Pendidikan Polda Jatim Polda Metro Jaya Polisi Istimewa Politik polri PPKM Darurat Prabowo prabowo subianto Pramono Anung Prof Ngabalin Puncak Arus Mudik Rekayasa Lalu Lintas TNI-Polri Vaksinasi
No Result
View All Result

Highlights

Hardiknas 2025: Menggali Makna Filosofi Ki Hajar Dewantara dalam Pendidikan Indonesia

Janda Penjual Gorengan di Jombang Kaget Dapat Tagihan Listrik Rp12,7 Juta, PLN Beri Penjelasan

Viral Kasus Ijazah Ditahan, Karyawan UD Sentoso Seal Pilih Resign dan Lapor Polisi

Lonjakan Arus Kendaraan di Libur Panjang Paskah 2025 Ungkap Ketidaksiapan Infrastruktur Tol

Media Hub Polri Jadi Andalan Jurnalis Berkat Penyajian Informasi Yang Lengkap dan Akurat

Inovasi Divhumas Polri: Media Hub sebagai Pusat Data Resmi

Trending

Badai PHK Belum Reda, Pekerja Diminta Siaga dan Adaptif
Berita Nasional

Badai PHK Belum Reda, Pekerja Diminta Siaga dan Adaptif

by christine natalia
15 Mei 2025
0

Pilarberita.com - Gelombang badai PHK masih melanda dunia kerja di Indonesia. Data BPJS Ketenagakerjaan mencatat, sebanyak 73.992...

RI Buka Peluang Ekspor Beras ke Malaysia, Tapi Tunggu Stok Domestik Aman

RI Buka Peluang Ekspor Beras ke Malaysia, Tapi Tunggu Stok Domestik Aman

9 Mei 2025
Program Pendidikan Karakter di Barak Militer Diperluas, Gubernur Jabar Tegaskan Tak Langgar Hukum

Program Pendidikan Karakter di Barak Militer Diperluas, Gubernur Jabar Tegaskan Tak Langgar Hukum

8 Mei 2025
Menggali Makna Filosofi Ki Hajar Dewantara dalam Pendidikan Indonesia

Hardiknas 2025: Menggali Makna Filosofi Ki Hajar Dewantara dalam Pendidikan Indonesia

2 Mei 2025
Janda Penjual Gorengan di Jombang Kaget Dapat Tagihan Listrik Rp12,7 Juta, PLN Beri Penjelasan

Janda Penjual Gorengan di Jombang Kaget Dapat Tagihan Listrik Rp12,7 Juta, PLN Beri Penjelasan

25 April 2025
© Copyright Pilarberita Team All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
  • Nasional
  • Catatan Media